Yang Sederhana itu Tidak Mudah !

Berpikirlah tanpa berpikir.

Pahamilah tanpa upaya. Carilah tanpa awal. Hormatilah yang sederhana. Temukanlah kebiasaan dari segalanya. Tanggapilah kekerasan dunia dengan kepedulian, kemurahan hati dan belas kasih.

Temukanlah yang sederhana dalam yang rumit. Dari wawasan wawasan sederhana, raihlah hikmat yang besar.

Pahamilah yang sulit dengan mulai dengan yang mudah. Pecahkanlah masalah masalah besar ketika masih kecil.

Demikianlahorang bijak menguasai yang besar sambil memelihara yang kecil, memahami yang rumit sambil menghadapi yang sederhana.

Tetapi yang sederhana tidaklah mudah dan yang mudah tidaklah sederhana.

Bayangkanlah segalanya mudah maka segalanya akan sulit; bayangkanlah segalanya sulit maka segalanya akan mudah.

Sumber : Ray Grigg, Tao Kehidupan.

Ingin cepat berubah? KLIK > https://servo.clinic/alamat/

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s