“Sekarang saya berpikir bahwa ia terancam oleh seksualitas saya,” kata Jennie.
Jennie merasa terangsang kembali kepada seks, tetapi suaminya sering kehilangan ereksinya, selama percintaan. Saat Jennie siap mencapai orgasme, suaminya kadang kadang tidak siap. Sekali lagi Jennie merasa frustrasi. Dan timbul kembali masalah yang sering dihadapi banyak orang namun dengan pemecahan yang sederhana.
Suaminya mencoba sangat keras untuk memperlambat rangsangannya untuk mengimbangi Jennie sehingga seringkali ereksinya hilang.
Kadang kadang pria mengalami kesulitan menjadi terangsang secara penuh. Mereka mungkin berkonsentrasi terlalu kuat dan secara tidak sengaja mematikan rangsangannya.
Pria dan wanita juga dapat mengalami kesulitan rangsangan karena gangguan dari luar, seperti bising, stres, gangguan fisik dan hal lain.
Hilangnya rangsangan secara sementara tidak merupakan alasan untuk menghindari percintaan.
Sumber : Secrets of Better Sex, Joel D. Block, Ph.D., 1997.
Ingin cepat berubah? KLIK > https://servo.clinic/alamat/